Kehebatan Para Juara di Olimpiade Fisika GLORASKA Ke-IX 2024
Pada tema GLORASKA Ke-IX 2024 yaitu “Melalui Gloraska 2024, tingkatkan potensi diri menuju generasi saintis muda yang bersinergi dengan penuh inovasi”, GLORASKA Ke-IX menggelar kompetisi olimpiade fisika yang menjadi ajang bagi para siswa untuk menunjukkan kemampuan dan dedikasi mereka. Babak Lebih Lanjut










